Halaman

Senin, 29 Desember 2014

Cara Kerja Software Komputer

Sebenarnya ini hal yang sederhana namun perlu diketahui. Bagaimana cara kerja software / program sampai akhirnya bisa kita pakai? Inilah salah satu konsep dasar dari Computer Organization.
  1. Software berada di hard disk / flashdisk / CD.
  2. Saat menjalankan software-nya, itu terlebih dulu dimuat [istilah kerennya 'loading'] di memory (RAM). Sedangkan CPU berperan untuk menjalankan dan memproses software / program.
  3. Tadaa... software langsung bisa kita pakai.
Task Manager menampilkan program apa saja yang sedang dibuka, beserta keterangannya. Ada juga banyak program yang bekerja secara otomatis sejak tampilan OS muncul, ada di bagian Background Processes.